Registrasi Audiensi Virtual "Kebebasan Berekspresi di Papua"

Sampaikan dukunganmu untuk kebebasan berekspresi di Papua ke Pemerintah!

Kebebasan berekspresi adalah hak setiap orang, termasuk saudara-saudara kita di Papua. Lewat kampanye penulisan surat PENA (Pesan Perubahan), ribuan orang dari berbagai kota di Indonesia, bahkan luar Indonesia, telah menyampaikan dukungan mereka untuk pembebasan tahanan hati nurani seperti Ketua BEM FISIP Universitas Cendrawasih, Fery Kombo, yang sempat ditahan hanya karena menyuarakan pandangannya secara damai.

Setelah menulis surat, kini saatnya kita menyampaikan dukungan untuk perlindungan kebebasan berekspresi di Papua kepada Pemerintah. Untuk itu, Amnesty Internasional Indonesia mengundang kawan-kawan hadir dalam audiensi virtual yang diselenggarakan pada:

  • Hari/Tanggal: Selasa, 24 November 2020

  • Waktu: 13.30-15.00 WIB

  • Tempat: Zoom*

Agenda:

  • Pembacaan surat terbaik PENA

  • Pemaparan Dirjen HAM, Kementerian Hukum dan HAM RI – Mualimin Abdi

  • Pembacaan puisi oleh mahasiswa Papua

 

Daftar sekarang di bawah! 

 

*Tautan Zoom akan dikirim ke peserta yang sudah registrasi melalui email

WHEN

November 24, 2020 at 1:30pm - 3pm

WHERE

Zoom

CONTACT

PENA · WhatsApp +6281319412965

Will you come?

Please check your e-mail for a link to activate your account.

Sign in with Facebook or email.